Saturday, April 18, 2009

BUKU PENGALAMAN HAJI

Alhamdulillah telah selesai penulisan buku yang saya rancang sekian lama. Buku berjudul 40 Hari Di Tanah Suci, yang berisikan pengalaman saya ketika berangkat menuju Tanah Suci di Saudi Arabia.
Buku ini sangat berguna bagi calon jemaah haji Indonesia, Malaysia, Brunai Darusslam, Singapore, Timur Leste, dan bagi siapa saja yang mengerti dengan Bahasa Indonesia.
Buku ini saya tulis sesuai pengalaman saya ketika sedang melaksanakan haji. Hari demi hari tentang cerita saya ketika berada di Mekkah, Madinah, Muzdalifah, Arafah, Mina, Jeddah, saya tulis secara lengkap di dalam buku saya berjudul '40 Hari Di Tanah Suci' ini.
Berbahagialah kita sesama Muslim karena telah bertambahnya perbendaharaan buku Islami ini. Yang memang saya tulis untuk memperkaya buku-buku Islam di Negara saya.
Tak lupa saya kirim salam pada para Blogger Mandailing Natal untuk menyebarkan informasi buku yang telah selesai saya tulis dan saya edarkan ini.
Info buku ada di http://www.mandailingnatal.page.tl/
Sekali lagi saya ucapkan salam pada Blogger Madina agar sama-sama bisa berpartisipasi dalam menyebarkan berita tentang kehadiran buku saya ini. Para Blooger di Aek Godang, Parbangunan, Saba Purba, Purba Baru, Jambatan Merah, Blogger dari Purba Lama, Siantona, Aek Marian, Maga, Laru Bolak, Laru Pasar, Laru Dolok, Muara Mais, Pastap, Kotanopan (Kota Nopan), Singengu, Bangun Purba, Muara Sipongi, Botung, Muara Botung, Muara Pungkut, Tobang, dan seluruh Blogger Panyabungan Kota, Panyabungan Selatan, Panyabungan Utara, Panyabungan Barat, Panyabungan Timur, Siabu, Naga Juang, Lembah Sorik Marapi, Batang Natal, Natal, Kota Nopan dan tak kvpa pula pada para pembaca internet di Tombang Bustak, Pakantan, Manambin, Huta Dangka, Muara Soro dan semua teman-teman sekabupaten Mandailing Natal, teman-teman se Sumatera Utara serta seluruhnya Blogger si Indonesia saya ucapkan terima kasih banyak.
Sekali lagi kutuliskan halaman saya:
http://www.mandailingnatal.page.tl/
Semoga Tuhan selalu terus melindungi kita semua. Amin.

No comments:

Post a Comment